Misdinar Vianney

Minggu, 05 Agustus 2012

Persiapan Porseni BIR SeJakarta

Selamat berkunjung kembali ke social network Misdinar Vianney. Kali ini akan membahas tentang persiapan Porseni BIR(Bina Iman Remaja) di Keuskupan Agung Jakarta(KAJ) di mana pesertnya mayoritas Misdinar Vianney itu sendiri terutapa untuk angkatan 7 yang berusia 15 tahun kebawah. 

Dalam Porseni BIR tahun ini ikuti oleh 5 Jenis perlombaan yaitu, vocal grub, drama, futsal baik perempuan dan pria, basket tri on tri perempuan dan pria dan juga cerdas cermat.

Agar mencapai hasil maksimal mulai tanggal 29 July 2012, sudah menyiapkan berbagai persiapan dalam lomba tersebut, kemarin pada hari sabtu(04/08) bertempat di SOS Desa Taruna sudah memulai pemilihan untuk memilih tim futsal dan basket.

Oke deh, segitu dulu infonya. Semoga kalian mendapat hasil yang maksimal ya...

Sedikit fota-foto yang kita punya pada saat persiapan Porseni di SOS Desa Taruna, Cibubur


Pendamping Basket dan Futsal

Latihan Narator

Drama

Drama

Drama

Basket

Basket

Tidak ada komentar:

Posting Komentar